19 Januari 2025

KENCAN HEMAT DI TENGAH KESIBUKAN MENGURUS RUMAH TANGGA

Kencan, bisa dilakukan kapan saja.

Dalam Solusi Ibu kali ini, membahas kencan dengan pasangan, di tengah-tengah kehidupan keluarga yang mungkin tiada lagi waktu luang.

Menjaga harmonisasi dengan pasangan, ibarat menyiram pupuk di tanaman cinta yang kita punya.

Bagaimana caranya?

*Novie Novianti

06 Juli 2024

Karena ini ujian, kerjakan sebisanya, lalu ngopi

“Tidak ada yang bisa menebak, apa yang akan terjadi selanjutnya. Hal yang bisa dilakukan adalah memperkirakan, lalu berpikir bagaimana kemungkinan-kemungkinan jalan keluarnya. Kalau kesulitan mencari jalan keluar: Bertanyalah! Karena setiap jawaban sudah tersedia. Hanya terkadang, kita tidak memahaminya,”

11 Januari 2024

Harapan baik di Naga Kayu 2024

Emak saat dirawat di RS

Januari 2024 masih berusia muda, ketika tulisan ini dibuat. Dan saat itu, sebuah peristiwa datang menyesakkan dada: Emakku sakit. Sempat masuk ICU, hingga beberapa hari kemudian dirawat di rumah.

BERITA UNGGULAN

JADI YANG BENAR DIADILI DI MANA NIH?

Pernyataan Kepala Pusat Penerangan Markas Besar Tentara Nasional Indonesia (TNI) mendapatkan respon dari Amnesty Internasional Indonesia. 

   

Postingan Populer

Banyak dikunjungi