Iman D. Nugroho
Lahar dingin diperkirakan masih menjadi persoalan. Salah satunya, banjir di Kota Yogyakarta akibat meluapnya sungi Kali Code karena material Gunung Merapi. Untuk mengurai pendangkalan itu Rabu (10/11) ini dilakukan pengerukan. Lokasi pengerukan dilakukan di dekat jembatan Sayidan Kelurahan Wirogunan, Kota Yogyakarta oleh Kimpraswil Kota Yogyakarta.
No comments:
Post a Comment