21 August 2009

Belajar Sedikit Kesederhanaan Suku Badui Dalam di Jakarta

Iman D. Nugroho

Modernisasi tidak selamanya bisa menggilas adat dan budaya. Kesan itu yang muncul ketika berdialog dengan Karsa, Yana dan Santa, tiga orang suku Badui Dalam yang mengunjungi kantor AJI Jakarta di Pancoran, Jumat (21/08/09) ini. "Kita berangkat Kamis minggu lalu, jalan kaki dari Badui Dalam," kata Karsa.

No comments:

Post a Comment